ENDRO SADEWO: ANAK MUDA HARUS PAHAM POLITIK
Selasa, 20 Juni 2023 menjadi salah satu momen spesial bagi mahasiswa Polsa, khususnya semester 6. Tidak kurang dari seratusan mahasiswa semester 6 yang hadir, mendapatkan gemblengan motivasi dari Ketua Komisi 1 DPRD Kab. Purworejo – L. T Endro Sadewo, S.P., M.A.P. Bertempat di kampus Polsa – Jl. Wismoaji 08 Kutoarjo,Continue Reading